Mbah Lindu yang Sempat Jadi Penjual Gudeg Tertua di Indonesia Meninggal Dunia
Penjual gudeg legendaris di Jogja, Mbah Lindu meninggal dunia pada Minggu (12/7/2020) sekitar pukul 18.00 WIB, seperti dilansir dari berita Kompas.com. Kabar meninggalnya Mbah Lindu...